FIQH SHALAT:KEWAJIBAN,KEUTAMAAN,DAN KESALAHAN UMUM YANG HARUS DIHINDARI
Kata Kunci:
Fiqih Shalat, Ibadah, Keutamaan, Kesalahan ShalatAbstrak
Shalat merupakan ibadah utama dalam Islam dan menjadi pilar kedua dalam rukun Islam. Dalam fiqih, shalat tidak hanya dipahami sebagai kewajiban ritual, tetapi juga sebagai sarana pembinaan akhlak, kedisiplinan, dan ketenangan jiwa. Artikel ini mengkaji kewajiban shalat berdasarkan dasar-dasar syariat, keutamaan shalat menurut Al-Qur'an dan Hadis, serta kesalahan-kesalahan umum yang sering dilakukan oleh umat Islam ketika melaksanakan shalat. Pemahaman yang baik terhadap fiqih shalat diharapkan dapat membantu umat Islam memperbaiki kualitas ibadahnya sehingga shalat dapat memberikan dampak positif dalam kehidupan sehari-hari.
Prayer is the main worship in Islam and is the second pillar in the pillars of Islam. In fiqh, prayer is not only understood as a ritual obligation, but also as a means of fostering morality, discipline, and peace of mind. This article examines the obligation to pray based on the basics of sharia, the virtues of prayer according to the Qur'an and Hadith, and common mistakes that Muslims often make when performing prayers. A good understanding of the fiqh of prayer is expected to help Muslims improve the quality of their worship so that prayer can have a positive impact on daily life.




