DASAR PERTIMBANGAN PUTUSAN HAKIM TERHADAP PENETAPAN HAK PENGASUHAN GEMPITA NOURA MARTEN ATAS PERCERAIAN GADING MARTEN DAN GISELLA ANASTASIA SURYANTO

Penulis

  • Arina Rahmania Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta
  • Dhillika Shalsabilla Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta
  • Hilda Angelina Sirait Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta
  • Dwi Desi Yayi Tarin Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta

Kata Kunci:

Hak asuh, Perceraian, Putusan pengadilan

Abstrak

Kasus perceraian pasti terjadi di masyarakat Indonesia. Di dalam kasus perceraian, akan ada pengadilan atau penggugatan hak asuh anak bagi mereka yang sudah menikah. Jurnal ini mengambil berita perceraian dan gugatan hak asuh anak terhadap Selebriti di Indonesia, Gisella Anastasia dan Gading Marten. Jurnal ini dituliskan untuk melihat bagaimana landasan hukum hak asuh anak di Indonesia dan putusan hakim terhadap menjatuhkan hak asuh anak. Tujuan dari melihat landasan hukum hak asuh anak dan putusan hakim adalah untuk mengetahui putusan hak asuh anak, Gempita Noura Marten terhadap Gisella Anastasia dan Gading Marten. Jurnal ini menggunakan metode penelitian secara yuridis normatif. Yuridis normatif adalah penelitian hukum kepustakaan yang dilakukan dengan cara meneliti bahan-bahan pustaka dan studi kepustakaan sekunder. Data jurnal ini diambil melalui website dan berita yang menyajikan tentang hak asuh  Gempita Noura Marten terhadap Gisella Anastasia dan Gading Marten.

Divorce cases inevitably occur in Indonesian society. In divorce cases, there will be a court or child custody lawsuit for those who are married. This journal takes the news of divorce and child custody lawsuits against celebrities in Indonesia, Gisella Anastasia and Gading Marten. This journal is written to see the legal basis of child custody in Indonesia and the judge's decision to impose child custody. The purpose of looking at the legal basis of child custody and the judge's decision is to find out the child custody decision, Gempita Noura Marten against Gisella Anastasia and Gading Marten. This journal uses normative juridical research methods. Normative juridical is a library legal research conducted by examining library materials and secondary literature studies. The data for this journal is taken from websites and news that present the custody of Gempita Noura Marten's child against Gisella Anastasia and Gading Marten.

Unduhan

Diterbitkan

2024-05-31