ANALISIS PENINGKATAN TAX RATIO MELALUI PEMENGUTAN PAJAK PADA EMARKET MEDIA SOSIAL

Penulis

  • Dewi Putri Batubara Universitas Negeri Medan
  • Nisa Nurhasanah Purba Universitas Negeri Medan
  • Stevanie Febiola Tampubolon Universitas Negeri Medan
  • Putra Pratama Harahap Universitas Negeri Medan
  • Nico Septian Pratama Barus Universitas Negeri Medan
  • Dewi Pika Lbn Batu Universitas Negeri Medan

Kata Kunci:

Tax Ratio, E-Market, Pajak

Abstrak

Penelitian bertujuan untuk mengetahui peningkatan tax ratio melalui pemungutan pajak pada e-market media sosial. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode studi Pustaka (library research). Tahap penelitian dilakukan melalui penelitian kepustakaan yaitu mengumpulkan data sekunder berupa bahan hukum primer,  sekunder dan penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Perkembangan Transaksi melalui Ecommerce di Indonesia mulai sangat berkembang saat ini. Sejalan dalam perkembangan itu perlu adanya pengawasan, terutama hal pajak. Dalam kasus ini DJP mempunyai kewenangan atas hal tersebut. Pesatnya pertumbuhan Ecommerce ini dikarenakan transaksi yg lebih mudah dan memakan biaya yang lebih murah. Sesuai dengan  Surat Edaran No. 63 Tahun 2013, pajak yang terutang melalui transaksi konvensional dan pajak yang terutang melalui transaksi e-commerce telah dipungut sesuai aturan yang berlaku. Pemenuhan Pajak dari sektor Ecommerce adalah upaya pemerintah dalam meningkatkan rasio pajak di Indonesia.

Unduhan

Diterbitkan

2024-05-31